Sosial Media
Home Android

7 Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline

"7 Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline, Dragon ball merupakan salah satu serial anime paling legendaris di dunia bersama dengan One Piece dan Naruto. Ketiganya adalah anime dengan daftar episode paling panjang. Maka tidak mengherankan jika penggemar anime Dragon Ball adalah penggemar yang fanatik. Mencintai serial anime Dragon ball berarti kamu telah mencintai semua hal yang berkaitan dengan Dragon ball. Sama halnya dengan serial anime yang lainnya, nah kali ini saya hadir untuk memberikan 7 Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline, Penasaran apa aja? Yuk simak ulasan selengkapnya berikut ini, Cekidot!"

9 min read

7 Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline, Dragon ball merupakan salah satu serial anime paling legendaris di dunia bersama dengan One Piece dan Naruto. Ketiganya adalah anime dengan daftar episode paling panjang. Maka tidak mengherankan jika penggemar anime Dragon Ball adalah penggemar yang fanatik.

Mencintai serial anime Dragon ball berarti kamu telah mencintai semua hal yang berkaitan dengan Dragon ball. Sama halnya dengan serial anime yang lainnya, nah kali ini saya hadir untuk memberikan 7 Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline, Penasaran apa aja? Yuk simak ulasan selengkapnya berikut ini, Cekidot!



Game ini mengambil genre action, yang menyajikan pertarungan antara God dan Devil. Selain itu, game ini juga dilengkapi pertarungan seri dan terdapat fitur menarik di dalamnya yang menambah keseruan game ini dalam memainkannya.

Ada 20 level yang dapat kamu lewati dalam game ini. Jurus-jurus andalan anime Dragon ball juga ada disini seperti Kamehameha, Dragon Recall, dan masih banyak lagi. Jadi, buruan download gamenya!



Game ini menyajikan permainan yang sangat seru dan menantang dimana kamu akan berduel dengan musuh dengan cara adu kekuatan. Selain itu, tersedia pula berbagai permainan menantang yang dapat kamu coba di dalam game ini. Jadi, kamu tidak akan cepat bosan saat memainkan game ini.

Tidak hanya itu saja, di dalam game ini juga tersedia 4 stages yang akan membuat kamu ketagihan apabila sedang memainkan game Dragon Heroes:Tap Survival ini.



Bertarung dengan melawan para musuh dan menggunakan jurus andalan yang ada di anime Dragon Ball tentu bisa dimainkan oleh semua orang. Game ini merupakan sebuah permainan yang seru, asik, menantang dan juga menegangkan.

Pasalnya game ini mengambil konsep action dimana kamu, para pemain Dragon Ball Z Dokkan Battle akan bertarung dan berduel adu kekuatan dengan lawan. kamu bisa menentukan karakter yang akan kamu gunakan, mulai dari Goku sampai karakter Dragon Ball lainnya.



Game ini merupakan permainan yang punya gameplay cukup sederhana. Yang perlu kamu lakukan hanyalah melawan musuh dengan menekan tombol-tombol yang sudah ada di layar.

Selain gameplay yang sederhana, Dragon Z Fighter – Saiyan Budokai juga menyuguhkan jenis-jenis karakter yang beragam. Kamu dapat memilih karakter sesuai dengan selera kamu. Uniknya lagi, setiap karakter yang kamu pilih punya misi yang berbeda-beda lho.



Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline selanjutnya yakni bernama Battle Of Super Saiyan Heroes yang memiliki misi penyelamatan dunia.  Dengan misi tersebut tentunya banyak tantangan yang harus kamu taklukkan di dalam game ini. Musuh yang tangguh dan kuat adalah tantangan yang harus kamu selesaikan.

Tenang, jangan takut karena untuk membuat musuh bertekuk lutut, hal yang perlu kamu lakukan adalah menyusun strategi, kekuatan dan jurus tangguh. Kamu juga dapat menggunakan  berbagai jurus untuk jatuhkan lawan sembari menggurangi health bar yang ada.



Masih dengan game bertema dragon ball. Kali ini game yang akan dibahas adalah sebuah game dengan judul Power level warrior. Misi yang harus kamu selesaikan adalah mengumpulkan bola listrik dan kristal naga untuk membeli lokasi yang baru. Sesuaikan karakter kamu dengan membuka transformasi super yang berfungsi untuk meningkatkan tingkat daya kamu.

Nah, untuk itu kumpulkan sebanyak-banyaknya bola dan latihlah naga kamu. Selain itu, terdapat juga beragam fitur yang akan kamu temui dalam game ini, diantaranya: Grafik anime yang menakjubkan, beragam ledakan energi dan ombak, macam-macam gerakan, 7 transformasi untuk membuka kunci, berbagai rintangan yang harus kamu selesaian dan lain-lain.



Infinite Saiyan Legendary, adalah game seru lainnya yang bisa menjadi solusi terbaik untuk kamu yang ingin main game bertema dragon ball. Game ini juga mengusung konsep seru yang sangat seru untuk dimainkan.

Infinite Saiyan Legendary juga punya berbagai macam mode bermain yang pastinya gak akan bikin pemain bosan saat memainkannya karena kamu bisa memainkan mode 1v1, 3v3, teamvs, atau melawan AI dari game ini.

Nah itulah tadi ulasan lengkap tentang 7 Game Dragon Ball Android Terbaru Terbaik Offline, yang bisa kamu coba download dan mainkan sekarang juga. Apabila ada pertanyaan yang ingin kamu sampaikan silahkan tulis dikolom komentar di bagian bawah ya. Sekian dan Terimakasih.
Komentar
iklan related
Additional JS
skyscraper banner 160 x 600
skyscraper banner 160 x 600